Jumat, 10 April 2015

KATA MUTIARA HARTA

“HARTA”\
“Harta milik kita adalah titipan dari Yang Maha Kuasa yang sewaktu-waktu akan diambil; oleh karena itu siapkan hati yang menyerahkan”

“Harta yanng kekal milik kita adalah harta yang diamalkan dan dibelanjaakaan dijalan Allah”

“Harta yang diperoleh melalui jerih payah sendiri biasanya lebih hikmah daripada harta warisan”

“Meminta-minta harta warisan yang bukan haknyatidaak akan membawa berkah dalam hidup, bahkan akan menyempitkan masa depan”

“Ingatlah bahwa didalam harta kekayaan kita ada bagian untuk mereka yang hidup kekurangan”

“Ingatlah bahwa dalam harta kita ada zakat yang harus dikeluarkan untuk membersihkan harta dan jiwa”

“Ingatlah kisah (“Harta Qarun”), yaitu si Qarun dan kekayaannya ditenggelamkan kedalam bumi karena lupa kepadaa Tuhannya”


Semoga bermanfaat. Salam Sukses! dan selalu Raih Prestasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar